Image Source : Tribbunnews
2. Gunakan Metode 50/30/20
Ada banyak metode pengelolaan uang yang bisa ditiru, salah satunya adalah dengan metode 50/30/20. Metode ini membantu memastikan uangmu tidak habis hanya untuk bersenang-senang. Berikut adalah penjabaran dari metode tersebut:
50% untuk kebutuhan pokok30% untuk keinginan pribadi (nongkrong, belanja, hobi)20% untuk tabungan dan investasi