logo shopcumi
  • Hot News
  • 1 minggu yang lalu

10 Kabar Perceraian Selebritis di Tahun 2025 yang Menyita Perhatian (Part 1)

Image Source : Cumicumi

































Baim Wong dan Paula Verhoeven


Gugatan cerai yang dilayangkan Baim Wong pada 7 Oktober 2024 akhirnya dikabulkan pengadilan pada 16 April 2025. Majelis hakim PA Jaksel menyatakan Paula Verhoeven terbukti berselingkuh dan bersikap nusyuz (durhaka) sebagai istri.

Untuk hak asuh kedua putra mereka, Kiano Tiger Wong dan Kenzo Eldrago Wong, akan dilakukan secara bersama atau co-parenting. Meski begitu Baim Wong diwajibkan membayar nafkah mut'ah sebesar Rp1 miliar kepada Paula. (ND)

related articles
Respon Ibunda Salshabilla Adriani Usai Ibrahim Risyad Disebut Red Flag

  • Hot News
  • 3 hari yang lalu
Larang Salshabilla Adriani jadi IRT, Ibrahim Risyad Dituding Red Flag Oleh Warganet

  • Hot News
  • 5 hari yang lalu
Tasya Farasya Unggah Video Momen Bareng Ahmad Assegaf, Siap Move On?

  • Hot News
  • 2 minggu yang lalu